DIALEKSIS.COM | Jakarta - Busana adat Aceh kembali menjadi sorotan dalam rangkaian pernikahan selebritas Indonesia. Fenomena ini menunjukkan tren kembali ke akar budaya di kalangan public figure tanah air.
DIALEKSIS.COM | Seni Budaya - Pagelaran Festival Busana Adat Aceh 2022 dijadwalkan akan segera hadir menyapa pecinta fesyen yang ada di Serambi Mekkah.
"Ya negara kita ini adat dan tradisinya banyak sekali. Pakaian adat juga banyak, ratusan mungkin ribuan. Memang banyak pilihan-pilihan dan yang saya pilih ini (busana Aceh), " ujar Presiden Jokowi, Jumat, 17 Agustus 2018.
Rancangan Qanun/Perda Busana Islami mulai dibahas tahun 2018, banyak perempuan di Aceh tidak setuju busana mereka diatur.